Mari Berbagi...dan Memberi....

2020-08-03

Persiapan Tes CPNS dan PPPK (Prosedur dan Contoh Soal)

| 2020-08-03
Bagi yang lolos seleksi administrasi, berikut ini beberapa hal yang perlu ketahui tentang tes seleksi berikutnya:

Seleksi Kompetensi Dasar (TKD) 

(Passing Grade: 271), Terdiri dari:

1. Tes Intelegensia Umum (Passing Grade: 80)

   - Kemampuan verbal
   - kemampuan numerik
   - Kemampuan figural

2. Tes Wawasan Kebangsaan (Passing Grade: 65)

   - Nasionalisme
   - Integritas
   - Bela negara
   - Pilar negara
   - Bahasa Indonesia

3. Tes Karakteristik Pribadi (Passing Grade: 126)

   - Pelayanan publik
   - Jejaring kerja
   - Sosial budaya
   - Teknologi Informatika dan Komunikasi
   - Profesionalisme

Sebagai bahan bacaan dan persiapan menghadapi Tes Kompetensi Dasar (TKD), berikut ini contoh panduan dan soal-soal tes CPNS yang mudah mudahan bermanfaat.

Download Panduan dan Contoh Soal Prediksi Tes CPNS










Contoh Tes Numerik Deret

Persiapan Masuk Tes CPNS dan BUMN

Superjitu Masuk Tes CPNS


Download Panduan dan Contoh Soal Prediksi Tes PPPK

Contoh Soap PPPK Kemampuan Integritas dan Sosiokultural1.

Contoh Soal PPPK Kemampuan Integritas dan Sosiokultural2

Contoh Soal PPPK Kemampuan Teknis.

Contoh Soal PPPK Mapel Pedagogik 

Semoga bermanfaat….! Jangan lupa berbagi….


Related Posts

No comments:

Post a Comment